KATA KUTIPAN KESETIAAN
Dalam menjalin
hubungan, baik dalam keluarga, masyarakat dan teman kerabat kita. Kita tidak
pernah lepas dari yang namanya kesetiaan karena kesetiaan merupakan tanggung
jawab kita dalam kelompok, baik kelompok kecil maupun kelompok besar kesetiaan
dalam menjaga kekompakan agar terus berkembang dan menjalin hubungan yang baik
bagi sesamanya dan tidak memandang agama yang di anut oleh teman kita.
Berikut kata kutipan
kesetiaan yang penuh makna :
Kesetiaan dan pengabdian
menyebabkan keberanian.
Cinta adalah bagian
dari pernikahan yang mempunyai arti diantaranya
Komitmen, kesetiaan, nafsu
Kesehatan adalah pemberian yang
paling baik, kepuasan adalah kekayaan yang terbesar, dan kesetiaan adalah
hubungan yang terbaik.
Ketika kesetiaan menjadi barang
mahal. Ketika kata maaf terlalu sulit untuk diucap. Ego siapa yang sedang kita
beri makan?
Ketidaksempurnaan membuat ia
sempurna. Kekurangan membuat ia berkecukupan. Hanya kesetiaan yang akan
membunuhnya.
Terkadang ada kalanya orang sabar
itu meninggalkan apa yang membuatnya sabar ketika semua pengorbanan, ketulusan
kesetiaan, dan cinta tidak pernah dihargai lagi.
Hanya kesetiaan pada prinsiplah
yang akan memanggil kesetiaan-kesetiaan terbaik lainnya.
Kesetiaan berarti ketulusan untuk
menyimpan satu hati didalam hati, dan berjanji untuk tidak akan mengkhianati.
Hubungan yang kuat berdasar pada
kesetiaan dan kepercayaan, bukan kecurigaan dan keraguan.
Kekayaan yang pertama dan utama
adalah iman. Kekayaan yang kedua adalah kesetiaan untuk hidup dalam iman.
Kekayaan yang ketiga adalah memberdayakan iman bagi kebaikan sesama dan alam.
Cinta dapat diumpamakan seperti
pohon, tiap hari harus disiram dan diberi pupuk kesetiaan dan pengertian.
Pada akhirnya, tidak ada yang bisa
memaksa. Tidak juga janji atau kesetiaan. Tidak ada, sekalipun akhirnya dia
memilih untuk tetap bersamamu, hatinya tidak dipaksa oleh apapun dan oleh
siapapun.
Perhiasan yang indah bagi seorang
lelaki adalah kesetiaan pada janjinya.
Setiap hari cinta harus ditumbuhkan
dengan berbagai cara. Cinta harus tumbuh menembus semua rintangan.
Kuncup-kuncupnya tak boleh merekah semua seketika, untuk kemudian layu. Ranting
dan pokoknya harus kuat menjulang. Cinta harus ditumbuhkan sepanjang usia
dengan bunga-bunganya yang bertaburan di sepanjang jalan kesetiaan. Jalan yang
ditapaki dengan riang di bumi dan semoga kelak mempertemukan kita kembali
dengannya di surga.
Dunia dagang adalah dunia keras dan
kejam, lebih keji daripada medan pertempuran tentara, ya kecuali kalau dunia
angkatan perang sudah menjadi dunia bisnis, nah, itu terkecuali. Kata yang
berlaku dalam dunia kami bukan kesetiaan, tetapi efektif dan efisien, paling
tidak, produktif, nilai tambah, penggaetan kesempatan, pembelian fasilitas, dan
itu sering berarti spionase usaha dan hasil pihak lawan, kalau mungkin ya
menyerobot penemuan paten, hak cipta, dan kelihaian pengacara penasihat hukum
untuk menerobos lubang-lubang di antara pasal-pasal hukum perdata maupun
pidana. Lalu apa fungsi kesetiaan dalam dunia kami?
Kesetiaan adalah kekayaan termulia
di dalam kalbu manusia.
Kesetiaan selalu dikhianati, atau
ia menanti selamanya untuk sesuatu yang tak pernah dimikili.
Lihat, ini Arok, yang tetap
mempertahankan Tumapel. Dia dan pasukannya akan mempertahankannya sampai titik
darah terakhir. Bukan karena imbalan uang, emas dan perak dan singgasana. Hanya
karena kesetiaan pada janji.
Bukankah cinta hanya perihal hati
dan perasaan, juga kesetiaan?
Cinta adalah pengorbanan, luka, dan
kesetiaan.
Tidak ada kebaikan bagi sahabat
kecuali dengan kesetiaan.
Batu pondasi untuk sukses yang
seimbang adalah kejujuran, karakter, integritas, iman, cinta, dan kesetiaan.
Cinta tak ada hubungannya dengan
kehormatan, kesetiaan, keteguhan pada persahabatan.
Hati laki-lakiku belajar tentang
rasa sakit yang diperbuat kaum adam kepada hawa. Ketika kesetiaan tak berbuah
kesetiaan.
Inilah wujud cinta sesungguhnya: kesetiaan.
Jika ada dua hal yang bisa kamu
pegang dari seorang laki-laki, itu adalah kesetiaan dan tanggung jawab.
Jika kita memperhatikan pelanggan
kita setiap hari melebihi harapan mereka, kita akan mendapatkan kesetiaan
mereka. Semuanya kembali ke menu dasar: beri pelanggan makanan dengan cita rasa
terbaik di restoran yang bersih dan nyaman, dan mereka akan terus datang lagi.
Kalau kau ada dedikasi, ada
keyakinan, dan kesetiaan kepada ideologi, capek fisik yang sesekali datang
hanya sebentar saja menguasai kita. Selebihnya, enthusiasm seperti yang kau
katakan itu akan terus bersama kita, bersama kesetiaan kita kepada ideologi.
Kami belajar, bahwa persahabatan
artinya kesetiaan.
Kebebasan itu justru hal mutlak
dalam pernikahan. Kamu harus memberi ruang gerak bagi pasangannya. Tentu, harus
disertai tanggung jawab dan kesetiaan. Dan itu semua datangnya datang dari
cinta, saling memberi dan saling menerima, yang kita jaga dan komunikasi.
Kesetiaan adalah kehormatan besar
seorang sahabat saling mengasihi dengan hati.
Kesetiaan dan kehormatan bagi
persahabatan sejati memerlukan pengorbanan besar untuk sebuah amanah yang tak
boleh diingkari.
Kesetiaan memang bisa diharapkan
dari mereka (orang kebanyakan), tetapi kebesaran hanya bisa datang dari seorang
raja yang bijaksana.
Seorang wanita mungkin memiliki dua
helai kelopak cinta. Buat dua lelaki yang berbeda. Tetapi setangkai kesetiaan
hanya boleh diberikan kepada suaminya.
Laki-laki memang tak sepenuhnya
bisa diyakini. Cinta yang sangat kuat dengan fondasi yang kukuh di awal tak
menjamin munculnya kesetiaan yang abadi.
Kepintaran adalah sebuah kekayaan.
Namun ia memerlukan kekuatan penyeimbang yang bernama kebijaksanaan.
Seperti harta karun yang belum
ditemukan, kebaikan muncul dari benih yang baik dan kebijaksanaan datang dari
pikiran yang suci dan damai. Untuk berjalan melewati lika-liku kehidupan
manusia, seseorang memerlukan cahaya kebijaksanaan dan panduan kebaikan.
Kamu orang ini betul-betul tidak
mempunyai rasa kasihan kepada sesama hidup. Apa salahnya kijang itu kamu
tembak? Bagaimana kalau kijang yang kamu tembak itu masih mempunyai anak kecil
yang memerlukan pertolongan induknya? apakah kamu orang di sini kekurangan
makan?
Allah itu maha besar. Ia tidak
memerlukan pembuktian akan kebesaran-Nya. Ia Maha Besar karena Ia ada, apapun
yang diperbuat orang atas diri-Nya, sama sekali tidak ada pengaruhnya atas
wujud-Nya dan atas kekuasaan-Nya.
Hidup ini sigkat, sedangkan
keahlian memerlukan waktu lama untuk dipelajari.
Ibarat sebuah film, hidup adalah
sebuah panggung sandiwara. Yang memerlukan tokoh-tokoh terkait untuk
menghidupkan film itu. Tokoh yang lebih dari dua adalah hal mutlak untuk sebuah
film. Dan jika tokohnya tinggal satu orang, tanpa tokoh pembantu, atau lawan,
bisa dikatakan film itu telah berakhir, bukan?.
Suatu revolusi melemparkan hukum
yang ada dan maju terus tanpa menghiraukan hukum itu. Jadi sukar untuk
merencanakan suatu revolusi dengan ahli hukum. Kita memerlukan getaran perasaan
kemanusiaan.
Pengusaha dan pimpinan bisnis memerlukan
orang-orang yang mampu berpikir sendiri yang mampu berinisiatif dan menemukan
solusi dari permasalahan.
Dalam cinta seseorang memerlukan
kepercayaan, dalam persahabatan orang memerlukan pengertian.
Demikian kata-kata yang sempat rangakai, semoga bermanfaat. ambil yang positif dan buang yang tidak bagus. Tinggalkan komentar yang membangun kedepannya...!!
by alvianus ma'dika
2018
No comments:
Post a Comment